Tuesday, 14 May 2013

Mengganti Gambar Slide di Template Blog

CatatanKuliah—Kelanjutan dari Post Sebelumnya membahas mengenai cara mengganti gambar / slide pada blog. berhubung kondisi perkuliahan dan koneksivitas tidak memadai diarea fkip unsyiah. Jadi untuk mengganti gambar ditemplate blog dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut:

Berikut langkah-langkah cara mengganti gambar / slide :

1.Buka blog anda

2.Copy link pada gambar yang anda ingin ganti

clip_image001

3.Masuk ke blogger dasbor anda dan klik template

4.Kemudian klik edit html

clip_image002

5.Setelah itu anda tekan cntr+f pada keybord

6.Lalu klik paste pada tab find yang ada di bagian bawah

clip_image003

7.Anda copy link gambar yang ingin anda simpan pada slide blog anda

clip_image004

8.Lalu paste link gambar tersebut pada kata yang anda find tadinya

clip_image005

9.Lalu klik preview

10.jika berhasil anda klik save template.

11.Selesai
Semoga dapat bermanfaat bagi anda yang membaca postingan saya ini terutama untuk mempebagus tampilan blog anda, dan menyiapkan tugas KDPF.

Note: gambar yang akan ditampilkan sebaiknya disesuaikan dengan ukuran gambar sebelumnya yang terdapat pada template.

Related Posts:

  • Mengimport Data dari Excel ke MySQLGoresankuliah—Setelah mempelajari tentang cara membuat data base di MySQL selanjutnya kita akan mempelajari tentang bagaimana tentang mengimport isi dari suatu tabel excel kedalam database tersebut. berikut langkahnya: a. Si… Read More
  • Prosedure di dalam Operasi FileProsedure standart yang dapat digunakan untuk ke tiga tipe file adalah prosedure standart assign, rewrite, Reset, Close, Erase, Rename, GetDir,ChDir,MkDir,RmDir, sedang fungsi standart yang dapat digunakan untuk tiga tipe fil… Read More
  • MEMBUAT KAMUS FISIKA DARI LAZARUS    GoresanKuliah—Kali ini saya akan mencoba membahas tentang bagaimana membuat kamus fisika sederhana dari lazarus, semoga dapat membantu. Adapun langkah – langkahnya adalah sebagai berikut: 1.   … Read More
  • Membuat Database MySQL1.      Untuk membuat database di MySQL sebaiknya disiapkan dulu isi dari database tersebut di dalam Ms. Excel yang disimpan di dalam format excel2003. 2.      Setelah itu j… Read More
  • Perbedaan Sistem 32 Bit dan 64 Bit Saat ini komputer PC baik laptop maupun desktop yang menggunakan sistem operasi Windows umumnya tersedia dalam dua jenis, menggunakan Windows versi 32-bit atau versi 64-bit. Perbedaannya ialah jumlah informasi yang mampu d… Read More

3 komentar:

Unknown said...

kelompok 14 blog"a telah direfisi
alamat blog: materigaya.blogspot.com

Dewa Dwi Pratama said...

maksih infonya mampir di
Cara Membuat Link Di Komentar Blog

Unknown said...

syukron semoga bermanfaat