Monday, 25 February 2013

Pemilihan Model Pembelajaran Sebagai Bentuk Implementasi Strategi Pembelajaran

Dalam pembelajaran guru diharapkan mampu memilih model pembelajaran yang sesuai dengan materi yang diajarkan. Dimana dalam pemilihan Model pembelajaran meliputi pendekatan suatu model pembelajaran yang luas dan menyeluruh. Misalnya pada model pembelajaran berdasarkan masalah, kelompok-kelompok kecil siswa bekerja sama memecahkan suatu masalah yang telah disepakati oleh siswa dan guru. Ketika guru sedang menerapkan model pembelajaran tersebut, seringkali...

Thursday, 14 February 2013

Video Iseng Iseng

Catatan Kuliah--Teman teman kini ada beberapa percobaan sederhana yang iseng iseng dapat dari youtube, ya capa tau bisa jadi inspirasi untuk judul koloqium, ^-^ Listrik dari Kentang Tekanan Udara Gunung Bawah Laut Bahan Bakar Air ...

Monday, 11 February 2013

Boomerang dan Fisika

Catatankuliah—Kali ini kami mencoba mempost tentang aplikasi fisika pada boomerang, atau lebih mudah dikenal dengan prinsip kerja dari boomerang…. cek it dot…….                   Boomerang bekerja dengan dua prinsip, yaitu : 1. Hukum Bernaulli, bahwa (untuk ketinggian yang sama pada fluida yang sama >>> makin cepat laju fluida maka makin kecil tekanannya) 2. Hukum Gerak ke-3 Newton...

Sunday, 10 February 2013

Komputer Kuantum dalam Teknologi Fisika Kuantum

Catatankuliah—Pernahkah anda mendengar tentang komputer kuantum? Komputer kuantum secara fisika tidak jauh berbeda dari komputer yang sering anda temui, tetapi satu hal yang berbeda dari komputer ini adalah  bahwa teori kuantum menjadi dasar dari bagaimana komputer ini beroperasi. Hasil akhirnya adalah bahwa komputer ini bekerja dengan cara yang sama sekali berbeda dari komputer lainnya. Sebuah komputer yang umum kita temui  beroperasi...

Saturday, 2 February 2013

Jualan Online

Goresan Kuliah – Salam teman-teman semua kini goresan kuliah telah melayani jual beli online, baik baju, sepatu, jam, bad cover, batik, gamis, dan berbagai macam accesoris, berikut beberapa item, dan masih banyak lagi, masih dalam proses upload. Adidas Ronero Adidas samba 1 Size 40 - 44  Harga : Rp.91.000 ...

Friday, 1 February 2013

HAKEKAT MASALAH PENELITIAN

 Goresankuliah--Penelitian atau riset adalah terjemahan dari bahasa Inggris research, yang merupakan gabungan dari kata re (kembali) dan to search (mencari). Beberapa sumber lain menyebutkan bahwa research adalah berasal dari bahasa Perancis recherche.Intinya hakekat penelitian adalah “mencari kembali”. Definisi tentang penelitian yang muncul sekarang ini bermacam-macam, salah satu yang cukup terkenal adalah menurut Webster’s New Collegiate Dictionary yang mengatakan bahwa penelitian adalah “penyidikan atau pemeriksaan bersungguh-sungguh,...